Wednesday 27 January 2016

Penerapan Metode Kooperatif Two Stay Two Stray untuk Meningkatkan Karakter Belajar Fiqikh Siswa MTs Kelas VII



Penelitian Tindakan Kelas (PTK) ini mencoba menerapkan Metode Kooperatif Two Stay Two Stray dengan tujuan untuk meningkatkan karakter belajar siswa MTs Kelas VII. PTK ini dilakukan dalam dua siklus yang setiap siklus terdiri dari empat tahapan, yaitu: Perencanaan, Pelaksanaan, Pengamatan dan Reflkesi. Sedangkan pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan angket, observasi, catatan lapangan, wawancara dan dokumentasi. Kriteria capaian  yang diharapkan adalah: siswa memperhatikan penjelasan guru, kemauan bertanya kepada guru atau teman apabila mengalami kesulitan, kemampuan menjawab

Pemanfaatan Audio Visual untuk Meningkatkan Kemampuan Mendengar Bahasa Inggris bagi Siswa SMP Kelas VIII



Kemampuan untuk mendengar merupakan kemampuan yang paling rendah dalam proses pembelajaran Bahasa Inggris dibandingkan dengan menulis dan bercicara. Namun demikian banyak siswa yang baru taraf mendengarkan saja sudah lemah. Oleh karena itu perlu digunakan metode yang tepat dalam pembelajaran bahasa asing ini. Metode Audio Visual banyak yang mengakui sebagai metode yang paling efektif dan efisien dalam pembelajaran bahasa asing. Pada penelitian tindakan kelas ini digunakan Metode Audio Visual untuk

Saturday 28 November 2015

Peningkatan Penguasaan Kosakata Bahasa Inggris dengan Menerapkan Metode Audiolingual



Kosa kata dalam setiap bahasa merupakan salah satu modal besar dalam penguasaan bahasa termasuk Bahasa Inggris. Oleh karena itu banyak sekali metode penguasaan kosa kata yang dapat diterapkan pada siswa. Sebagai salah satu alternative dalam usaha untuk dapat menguasai kosa kata Bahasa Inggris adalah dengan Metode Audiolingual yang memadukan antara linguistic structural dengan psikologi behavioris dengan ditinjau dari sudut conditioning. Behaviorisme dalam psikologi merupakan suatu aliran empiris. Pandangan mereka pun merupakan pandangan empiris. Pandangan empiris berpendapat bahwa semua keterampilan manusia diperoleh dengan proses belajar. Manusia sejak lahir telah mengalami proses belajar. Hal ini menandakan bahwa bahasa harus dipelajari. Kemampuan berbahasa adalah satu kemampuan hasil belajar dan bukan diwariskan.